SELAMAT DATANG DI WEBBLOG DHARMA WANITA PERSATUAN KEDUTAAN BESAR REPUBLIK INDONESIA, YAMAN

Senin, 18 Februari 2013

Martabak Manis Ala Pak Rusli


BahanKulit: Susu 400 ml (hangat kuku), Garam ½ sdt, Tepung 325 gram, Gula 1 sdm, Ragi 1 sdt/ 6 gram, Telur 4 butir, Soda kue/ baking powder 1 sdt, Mentega 125 gram, Vanili ¼ sdt, Mentegautkolesanwajan 

Bahan isi : 
Kacang tanah di hancurkan, ceres, keju, susukentalmanis, gulapasir 

Cara Pembuatan : 
  1. Masukkansemuabahankulitkecualitelur&susu, aduk rata 
  2. Setelahtercampur rata masukkansusudanaduklagi 
  3. Kemudianmasukkantelursatu per satu, aduk rata 
  4. Diamkanadonanselamasatu jam 
  5. Oleswajandanpanaskanwajan 
  6. Masukkanadonan, setelahmatang oles mentega dan taburi gula pasir 
  7. Setelahitu, taburiceres, keju, kacangtanahdandiberisusukentalmanis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih Telah Mengunjungi DWP KBRI Sana'a, Silahkan Tinggalkan Pesan Disini !!!